Basis Data 2
Setelah mempelajari konsep dan implementasi E-R Model pada Basis Data 1, maka pada Basis Data 2 mahasiswa mempelajari melakukan pencarian data melalui SQL Statement. Bentuk SQL Statements yang dibahas meliputi tabel tunggal dan majemuk dengan pembahasan pernyataan SQL, fungsi SQL dan subquery. Setelah mempelajari beberapa topik dasar lain seperti View,…
Mata Kuliah Teori Graph
Teori graph boleh dikatakan telah ada semenjak tahun 1736 ketika Euler menampilkan sebuah persoalan yang disebut dengan Konigsber Bridge Problem. Apakah terdapat jalur yang melalui setiap jembatan dari 7 jembatan yang ada tepat satu kali? 200 tahun kemudian sebuah buku tentang teori graph pertama kali tulis, yaitu “Theorie der endlichen…
Website sebagai representasi institusi.
Website adalah kumpulan dari satu atau beberapa halaman web (web page) yang saling terhubung satu sama lain dibawah satu domain name. Sebuah halaman dari website dapat memuat text, image, video atau audio. Saat ini website telah menjadi bagian masyarakat modern dalam mencari dan memberi informasi. Selain itu website mempunyai peranan…
SMA di Australia..seperti apa ya?
Masa SMA adalah masa yang paling indah, setidaknya begitulah bait lagu yang ditulis oleh Obbie Messakh, penyanyi dan pencipta lagu yang populer di tahun 80-an. Apakah masa pendidikan yang indah ini hanya dimiliki oleh siswa SMA di Indonesia saja? Bagaimanakah dengan siswa di luar negeri sana? Yuk kita lihat,…
Metodologi Riset Sistem Informasi
Mata kuliah ini dirancang untuk memberikan pengenalan penelitian untuk mahasiswa dalam bidang Sistem Informasi dan Komputer. Berfokus pada bentuk-bentuk pertanyaan penelitian yang dijawab dalam penelitian Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK), dan mengenalkan mahasiswa pada pendekatan-pendekatan penelitian yang digunakan dalam TIK yang meliputi: rancangan penelitian, penelitian eksperimen, penelitian survery, penelitian tindakan…
Melanjutkan sekolah keluar negeri? Mengapa tidak..
Tak lama lagi pelajar SMA akan segera menamatkan pendidikannya, dan setelah itu sebahagian besar akan melanjutkan pendidikan ke bangku perguruan tinggi. Beberapa siswa malah sudah menyiapkan jauh-jauh hari tentang program studi dan universitas yang akan dimasuki. Mereka mengincarnya melalui sumber-sumber informasi seperti sekolah, tempat bimbingan belajar, kakak tingkat, internet, dan…
Bagaimana orang cacat belajar ICT
Understanding words is one the language components that becoming a problem for students with hearing impairment – students with hearing and speaking problem. This difficulty exists because student with hearing impairment do have any perception about language. The difficulties of student with hearing impairment in understanding words will consequently causing…